Beranda MAKASSAR HMI Komisariat Unismuh Gelar Dialog Kepemudaan

HMI Komisariat Unismuh Gelar Dialog Kepemudaan

Minggu, 29 Oktober 2017, 14:10 WITA
Advertisement

PENASULSEL.COM,MAKASSAR– Dalam memperingati hari sumpah pemuda, HMI Kom. Ekonomi Unismuh Makassar kembali melakukan aksi demonstrasi. Minggu 29/10/2017

Bedanya pada kali ini,  aksi demonstrasi yang dilakukan tidak turun kejalan, melainkan menggelar acara Dialog yang dirangkaikan dengan bazar.

Acara yang dilakukan pada malam ini mengangkat tema “Menakar Posisi Pemuda Milenial sebagai Penerus Bangsa”. tidak jauh dari apa yang sedang menjadi viral saat ini.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here